Selasa, 28 Agustus 2012

[Media_Nusantara] MELAWAN LUPA : Dokumen Rahasia PT. Medco Soal Lapindo

 

MELAWAN LUPA : Dokumen Rahasia PT. Medco Soal Lapindo

Dokumen rahasia terkait semburan lumpur Lapindo, yang ditujukan untuk kepentingan PT. Medco Energi itu kini muncul di website Aljazeera versi bahasa Inggris. Terdapat dua dokumen yang dipublikasikan oleh Aljazeera.

Dokumen pertama berjudul "PRELIMINARY REPORT on the FACTORS and CAUSES IN THE LOSS OF WELL BANJAR PANJI-1" yang dikeluarkan oleh Simon Wilson C.Eng. M.Sc. D.I.C Petroleum Consultant. Dokumen kedua berjudul "Causation Factors for the Banjar Panji No. 1 Blowout" yang dikeluarkan oleh Neal Adams Services.

Akankah dokumen rahasia itu menjadi pukulan bagi pihak-pihak yang menyatakan bahwa semburan lumpur Lapindo disebabkan oleh bencana alam?

Selengkapnya dokumen tersebut dapat dilihat di :

1. http://english.aljazeera.net/mritems/Documents/2009/6/17/2009617151210657572TriTech_Lukman_report_-_East_Java_Well_Blow-out_Assessment_-_Preliminary_Report_Document.pdf

2. http://english.aljazeera.net/mritems/Documents/2009/6/17/2009617151816979683Final%20Report%20Sidoarjo%20Neil%20Adams.pdf

__._,_.___
Recent Activity:
.

__,_._,___

1 komentar:

  1. yah memang sangat perlu di awasi, dugaan akan terjadinya kolusi dengan cara pengaturan tender Pemasangan Pipa Gas PT Pertamina PHE WMO di APBS cukup kuat, sinyalemen ini cukup kuat dgn makin intensnya pertemuan antara pihak PT Pertamina PHE WMO dengan Kadin Jatim membahas proyek ini, dan konon telah terjadi kesepakatan antara para pihak, bahwa oleh Pihak PT Pertamina PHE WMO telah menyerahkan sepenuhnya pengelolaan pemasangan pipa gas ini ke Pihak Kadin Jatim .... mau jadi apa negara ini kalau hal seperti ini terus dibiarkan terjadi

    BalasHapus